Jumat, 16 Desember 2011

Galaxy Y Pro Duos: Android Dual SIM Card dari Samsung

Setelah sukses merilis Galaxy Y yg dibundling oleh Esia dan Smartfren, Samsung menyiapkan ponsel yg siap melanjutkan kesuksesan Galaxy Y Pro. Hanya saja perangkat baru ini kabarnya akan mempunyai dual SIM card.

Seperti pada versi terdahulunya, Galaxy Y Pro Duos masih akan menyasar ke pasar anak muda yg mempunyai kocek terbatas. Namun ingin merasakan asyiknya menggunakan ponsel yg mampu menjalankan 250 ribu aplikasi.

Dgn tambahan gelar 'pro', ponsel ini dibuat bagi anak muda yg gemar berchatting ria melalui berbagai aplikasi chat yg tersedia di Android Market.

Utk menambah pengalaman chatting tersebut, Samsung merelakan ponsel ini memakai kamera depan yg memungkin Kamu menggunakan berbagai aplikasi video call seperti Skype.

Utk menjalankan berbagai aplikasi Android, Galaxy Pro Duos dilengkapi dgn prosesor berkecepatan 832MHz yg cukup mulus memainkan game 3D.

Meski ponsel ini diprediksi hadir pada awal tahun depan, namun sayangnya Samsung masih mempercayakan Android 2.3 Gingerbread utk menemani Galxy Pro Duos.

Selain itu kami pun belum mendapatkan kepastian sperti apa mode dual sim card yg akan digunakan, mungkinkah GSM-GSM atau GSM-CDMA seperti yg belakangan santer dibicarakan oleh pengguna ponsel Android.

sumber:detik.com

Tidak ada komentar:

Posting Komentar